Apa Chinashipshop dari sudut pandang bisnis?
Chinashipshop adalah agen Taobao yang terkenal dan organisasi pengantaran barang berbasis di Cina, melalui layanan kami orang-orang yang berasal lebih dari 200 Negara dapat berbelanja darimana saja lewat internet di Cina dan diantarkan ke depan pintu rumah mereka. Pelayanan ini menyediakan penyimpanan barang untuk pelanggan kami, menyatukan paket yang disimpan oleh mereka dan mengemasnya kembali di gudang kami sebelum mengantarkannya. Dari tahun 2014 sampai sekarang, kita telah melayani lebih dari 200.000 pelanggan, mengelola dan mengantarkan lebh dari 1 juta paket ke ujung dunia yang berbeda dengan DHL, FedEX, Aramex, UPS, dll.
Apa Chinashipshop dari sudut pandang pelanggan?
Pada dasarnya, Chinashipshop adalah layanan untuk orang-orang dan perusahaan di seluruh dunia dimana mereka dapat membeli apapun dari Cina dan diantarkan ke Negara yang mereka inginkan. Tidak masalah jika anda berbelanja dari Cina dalam jumlah banyak untuk busnis atau sebagai seseorang yang yang mencari tawaran terbaru di toko online seperti Taobao, aliexpress, Alibaba, Amazon China, Tmail, JD.COM, 1688 dan situs belanja online lainnya di Cina. Kita menawarkan anda layanan kami dan pengantaran barang memenuhi seluruh kebutuhan impor Cina anda.
Layanan ShopForMe
Banyak dari toko online atau penjual yang berbasis di Cina tidak menerima pembayaran melalui cara pembayaran yang tidak ada di Cina atau kartu kredit, kami menyediakan anda pilihan untuk membeli barang sesuai keinginan anda. Anda dapat menggunakan pelayanan ShopForMe, kami membeli barang yang anda inginkan dari penjual dan meminta mereka untuk mengirimnya ke gudang kami. Kketika paket diterima, kami akan memberitahu anda bahwa paket anda telah tiba memalui email dan menambahkan paket ini ke dalam akun anda pada waktu yang sama, lalu anda dapat memberi kami instruksi melalui perangkat akun anda.
Layanan ShipForMe
Bagaimanapun, jika anda tidak ingin kami untuk membeli barang untuk anda atau berurusan dengan penjual anda dimana anda dapat membayar langsung, anda masih dapat menggunakan layanan ShipForMe hanya dengan mengirimkan barang yang telah anda beli ke alamat gudang anda yang akan anda dapatkan setelah mendaftar di ChinaShipShop. Yang anda harus lakukan hanyalah mengirimkannya ke alamat gudang anda. Ketika kami menerima paket anda, kami akan memberitahu anda bahwa paket anda telah sampai melalui akun anda dan pada waktu yang sama, sesuai keinginan anda melalui perangkat akun anda, kami dapat menunggu lebih banyak paket anda sampai atau langsung dikirimkan ke depan pintu rumah anda melalui jasa pengantaran barang yang anda pilih.
Gudang dan Penyimpanan
Segera setelah paket anda tiba di gudang kami, kami akan mengecek ukuran dan berat serta detail produk dari paket anda dan menambahkannya di akun anda. Kebanyakan pelanggan membeli dari Cina dan memilih untuk dikirimkan langsung setelah kedatangannya di gudang kami, tetapi beberapa memilih untuk menunggu paket lainnya datang jadi mereka dapat menyatukannya sebelum dikirimkan.
Pengiriman Internasional
ChinaShipShop bekerjasama dengan manajemen dan kurir lainnya untuk mengirimkan barang yang telah anda beli secara Internasional ke lebih dari 200 Negara di seluruh dunia. Biasanya memakan waktu sekitar 2 sampai 5 hari kerja untuk pengiriman. ChinaShipShop menawarkan anda beberapa tarif yang paling murah karena kami bermitra dengan banyak perusahaan kurir udara terkenal seperti DHL, FedEx, Aramex, EMS, TNT atau UPS. Layanan pengantaran barang kami menyediakan anda fasilitas pengiriman barang dari pintu ke pintu, yang artinya mitra kurir kami akan mengantarkan paket anda langsung ke depan pintu rumah anda. ChinaShipShop juga menyediakan pengantaran paket melalui udara, yang artinya paket anda dapat dikirimkan langsung ke bandara yang dekat dengan alamat pengantaran barang anda.
Pengiriman barang melalui laut dan kereta api
Kami juga menyediakan layanan pengiriman barang via laut dengan menggunakan kontainer, ini memakan biaya lebih murah daripada pengiriman lewat udara tetapi lebih memakan banyak waktu untuk sampai ke Negara yang dituju. Pengiriman barang melalui laut tersedia ke seluruh dunia, untuk informasi lebih lanjut anda dapat menghubungi kami di support@chinashipshop.com